Friday, October 12, 2012

Cara Ganti Nama Facebook Yang Sudah Limit 2014

Tags

CARA GANTI NAMA FACEBOOK YANG SUDAH LIMIT 2014

 


1. Hal pertama yang perlu anda lakukan adalah membuka Halaman Bantuan Facebook di  https://www.facebook.com/help/contact/? id=245617802141709

2. Kemudian Isi Nama depan pada kolom pertama

3. Pada Kolom Kedua juga isis nama tengah anda

4. Untuk Kolom Ketiga Isi Nama Belakang andaI

5. Kemudian pada kolom selanjutnya Isi / beri alasan anda pada kolom ke empat, mengapa harus merubah nama profile facebook anda(boleh dalam bahasa Indonesia , bagi yg tidak bisa berbahasa inggris.)

6. Upload tanda pengenal ,atau foto identitas anda, sperti KTP, Kartu Mahasiswa / kartu pelajar, atau SIM. Atau jika anda benar-benar tak mempunyai itu semua, anda bisa upload foto yang belum pernah anda upload sebelumnya ke facebook.

7. Setelah Melakukan Upload kemudian tanda pengenal anda, klick "KIRIM" sukses, tinggal tunggu beberapa hari, anda akan dapat pesan email dari facebook. cek email anda.

8. Konfirmasi nama akun facebook baru anda dan tunggu sekitar 24 Jam atau mungkin bisa lebih.


EmoticonEmoticon